PT Putra Perkasa Abadi Tandatangani MoU Dengan PT Pertamina Patra Niaga Terkait Pasokan BBM

Salah satu kontraktor pertambangan papan atas, PT Putra Perkasa Abadi (PPA) menandatangani kerjasama dengan PT Pertamina Patra Niaga, sebagai subholding Commercial & Trading PT Pertamina (Persero). Kegiatan ini dilakukan di sela-sela kegiatan Coaltrans Asia 2022 di Bali pada Selasa (20/9). Kerjasama yang dikukuhkan dalam bentuk Memorandum of Understanding (MoU) ini menyebutkan kebutuhan BBM PT Putra […]

PT Putra Perkasa Abadi (PPA) Hadir di Konferensi Internasional Batu Bara tingkat Asia, Coaltrans Asia 2022.

Antusiasme para pelaku usaha sektor industri batu bara nasional dan internasional sangat tinggi pada konferensi tahunan ini. Batu Bara menjadi komoditas untuk energi secara global yang melakukan transisi menuju pasar energi baru di Nasional dan Internasional. Hal ini turut menjadi momentum bagi PPA untuk memperluas jaringan bisnis dan akan mendorong potensi kerjasama baru dengan perusahaan  […]

Putra Perkasa Abadi Expedition 2022 Berangkatkan Tim Jelajahi Pegunungan Himalaya

PT Putra Perkasa Abadi (PPA) memberangkatkan Tim Ekspedisi 2022 menjelajahi pegunungan Himalaya. Tim ekspedisi PPA 2022 bertolak dari dari Head Office PPA di Jakarta dengan target tujuan puncak gunung es  Island Peak (6.189 mdpl) dan Mera Peak (6.476 mdpl) di pegunungan Himalaya. Keberangkatan Tim Ekspedisi PPA dilepas oleh Direksi PPA  (16/09/2022) yang dihadiri oleh Direktur […]

Fire Truck PPA Goes to GIIAS 2022

Fire Truck dari PT Putra Perkasa Abadi ikut meramaikan perhelatan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2022 yang berlangsung pada 11-21 Agustus 2022 di ICE BSD City, Tangerang, Banten.  Event GIIAS kali ini bertema “The Future is Bright”, akan menghadirkan banyak inovasi teknologi. Salah penerapan teknologi yang dilakukan oleh Tim Emergency Respons Team (ERT) PT […]

Pertama di Asia, PPA Academy Resmi menggunakan Simulator Pro5

Seiring dengan jumlah projek dan alat yang terus bertambah, dibutuhkan banyak sumber daya manusia untuk mengoperasikannya, oleh karena itu PPA bekerja sama dengan Immersive Technologies dengan menempatkan 4 unit jenis Advanced Equipment Simulator Pro5 di PPA Academy site MHU dan PPA Academy site BIB. Jenis simulator Pro5 ini merupakan simulator terbaru dan tercanggih yang baru […]

Putra Perkasa Abadi Turut Mendukung Bisnis Nikel di Indonesia

Putra Perkasa Abadi dengan prinsip bisnis yang berkelanjutannya, telah turut andil dalam upaya mendorong hilirisasi industri nikel dengan projectnya di dua site tambang nikel, yakni di PT Makmur Lestari Primatama Sulawesi Tenggara dan PT Halmahera Sukses Mineral Maluku Tengah. Sebagai kontraktor yang selalu menjalankan Good Mining Practice dalam setiap operasionalnya, PPA senantiasa berupaya untuk menciptakan […]

Putra Perkasa Abadi Jalin Kerjasama dengan Surya Kalimantan Sejati

Surya Kalimantan Sejati

Putra Perkasa Abadi telah melakukan kerjasama dengan Surya Kalimantan Sejati (SKS) yang merupakan anak perusahaan dari PT Dian Swastatika Sentosa Tbk (DSSA) sejak tahun 2019.  Kerjasama yang sudah terjalin selama kurang lebih 3 tahun ini berlokasi di kecamatan Rungan, kabupaten Gunung Mas Kalimantan Tengah. Dalam kerjasama tersebut PPA telah mengerahkan 337 SDM dan juga 105 […]

Putra Perkasa Abadi bekerjasama dengan PT Mustika Indah Permai (Adaro Group)

Putra Perkasa Abadi bekerjasama dengan PT Mustika Indah Permai (Adaro Group)

Putra Perkasa Abadi melebarkan sayap bisnisnya secara berkelanjutan dengan bekerjasama dengan PT Mustika Indah Permai ( Adaro Group ) Lahat, Sumatera Selatan. Dalam kontrak ini PPA akan mengerahkan 4 fleet PC 1250, 3 fleet PC500 dan 6 fleet PC500, untuk pengoperasian produksi overburden removal, coal getting dan coal hauling serta ROM management. PPA melakukan First […]

PT Putra Perkasa Abadi Raih Kontrak baru Jasa Pertambangan Nikel di Halmahera Tengah

Dikutip dari mediaindonesia.com, PT Putra Perkasa Abadi (PPA) meraih kontrak baru jasa pertambangan Nikel dari PT Halmahera Sukses Mineral (HSM). Kontrak berlangsung selama lima tahun hingga tahun 2027. First cut ceremonial yang diadakan Sabtu (25/6) menjadi pertanda dimulainya operasional produksi di tambang HSM yang terletak di Weda, Halmahera Tengah, Maluku Utara. Penanggung Jawab Operasional (PJO) […]

Putra Perkasa Abadi Raih Kontrak Kerjasama dengan Adaro Indonesia

Dilansir laman wartaekonomi.co.id , PT Putra Perkasa Abadi (PPA) meraih kontrak kerjasama di Site Adaro Indonesia melalui PT Saptaindra Sejati – Adaro Services. Kerjasama tersebut ditandai dengan Seremonial First Cut Operation sebagai tanda dimulainya operasi kegiatan penambangan. PPA dalam kontrak perdana ini akan mengerahkan 7 fleets alat berat yang terdiri dari 4 fleet PC2000 dan […]